Perancangan Aplikasi Berbasis Website(E-Commerce) Pada Toko Fruity Fresh
Keywords:
Toko Fruity Fresh,Website,penjualan.Abstract
E-Commerce merupakan salah satu konsep yang cukup berkembang dalam bidang teknologi informasi. Konsep E-Commerce memberikan banyak kemudahan dan kelebihan jika dibandingkan dengan konsep belanja yang konvensional, diantaranya semua informasi yang diinginkan konsumen dapat diakses lebih detail, cepat tanpa dibatasi tempat dan waktu, dan proses transaksi pun bisa dilakukan menjadi jauh lebih mudah. Sehingga dengan penerapan sistem ini akan sangat mempermudah dan lebih menguntungkan banyak pihak, baik pihak konsumen, maupun penjual.
Pada penelitian ini akan dikembangkan sebuah website penjualan pada “ PERANCANGAN APPLIKASI BERBASIS WEBSITE (E-COMMERCE) PADA TOKO FRUITY FRESH “ sehingga dengan dikembangkannya sistem ini akan sangat mempermudah dan lebih menguntungkan banyak pihak, baik pihak konsumen, maupun penjual dan dapat mendukung proses pemasaran dan transaksi penjualan melalui media internet. Untuk metode pembangunan perangkat lunak, menggunakan metode terstruktur yaitu Data Flow Diagram dan Entity Relationship Diagram. Untuk bahasa pemrograman menggunakan PHP sedangkan untuk basis data menggunakan MySQL / XAMPP.