Strategi Peningkatan Layanan Kantor Pos Bandung 40000

Authors

  • Somadi Somadi Politek Pos Indonesia
  • Angelita Claudia Sitinjak Politeknik Pos Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.46369/logistik.v11i1.1378

Keywords:

Barcode, Penerima Layanan, Jaringan, Strategi Perusahaan, DMAIC

Abstract

Kantor Pos Bandung 40000 merupakan perusahaan yang bergerak di bidang layanan pos dan memiliki bagian pelayanan yang berhubungan langsung dengan customer memberikan pelayanan yang baik. Namun, dalam aktivitasnya di bagian pelayanan terjadi beberapa masalah terkait dengan kualitas pelayanannya seperti perubahan nama penerima western union, nomor barcode tidak naik data, terganggunya jaringan sistem untuk mengakses situs web (url), dan pembatalan transaksi karena barcode tidak ada. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui masalah yang paling dominan, faktor penyebab dan langkah-langkah yang harus dilakukan untuk meminimalisir terjadinya masalah tersebut. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah DMAIC. Adapun teknik analisis yang digunakan yaitu diagram SIPOC, Checksheet, Diagram Pareto, Identifikasi CTQ, fishbone diagram, Analisis 5W+1H. Berdasarkan hasil penelitian, bahwa masalah yang sering terjadi yaitu perubahan nama penerima western union, nomor barcode tidak naik data, dan terganggunya jaringan sistem untuk mengakses situs web (url). Adapun faktor yang menyebabkan permasalahan tersebut yaitu karyawan yang kurang fokus dan terliti, kurangnya pemeliharaan material dan jaringan. Strategi untuk meminimalisir permasalahan tersebut adalah pelatihan dan family ghatering, pengecekan material secara berkala, pemberian nomor antrian kepada customer, pengawasan terhadap karyawan yang bekerja, pemeliharaan dan pengadaan jaringan internet.

References

Akbar, F., Apriyanto, E., & Satwiko, A. G. P. (2017). Implementasi Smart Shopping List Menggunakan Barcode Scanner berbasis Komunikasi M2M. E-Proceeding of Engineering, 4(1), 1167–1174.

Hadiyati, E. (2010). Analisis Kualitas Pelayanan dan Pengaruhnya terhadap Loyalitas Nasabah (Studi Kasus pada PT. Pos Indonesia (Persero) Kantor Pos Lawang). Jurnal Manajemen Fakultas Ekonomi Universitas Jambi, 2(2), 81–90.

Hartanto, D. (2010). Analisis Pengendalian Kualitas Kain Selimut Dengan Metode Cause Effect dan Diagram Pareto Pada Departemen Weaving di Perusahaan Kapas Putih. In D3 Manajemen Industri Fakulitas Ekonomi Universitas Sebelas Maret.

Hidayat, E. W., & Rahmatulloh, A. (2015). Optimasi Server SIMAK Menggunakan Memcached dan Mirror Server Untuk Meningkatkan Kecepatan Akses Layanan Akademik Universitas Siliwangi. S@Cies, 5(2), 69–78.

Maulana, A. S. (2016). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Harga Terhadap Kepuasan Pelanggan PT. TOI. Jurnal Ekonomi, 7(2), 113–125.

Mintarsih, I. (2015). Perancangan Sistem Informasi Penggajian Karyawan Berbasis Objek Pada PT. BE Hear Indonesia. Jurnal Ilmiah Informatika Dan Komputer, 20(1), 17–25.

Nilasari, E., & Istiatin. (2015). Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen Pada Dealer PT. Ramayana Motor Sukoharjo. Jurnal Paradigma, 13(01), 1–12.

Nopaprilia, K., & Ahdika, A. (2018). Analisis Antrian Single Channel Server Dengan Layanan Berkelompok Pada Koneksi Internet di Universitas Islam Indonesia. Jurnal Ilmiah Matematika Dan Pendidikan Matematika, 10(1), 53–66.

Puspitasari, A. (2019). Pemindahbukuan Atas Kesalahan Peneytoran dan Pelaporan PPH Final Sudi Pada PT. ABC. In Program Studi Perpajakan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Katolik Soegijapranata.

Somadi, S. (2020). Evaluasi Keterlambatan Pengiriman Barang dengan Menggunakan Metode Six Sigma. Jurnal Logistik Indonesia, 4(2), 81–93.

Somadi, S., & Karwan, N. J. (2020). Strategi Perusahaan Dalam Meminimalisir Terjadinya Selisih Barang Antara Stock on Hand daengan Stock Actual. Competitive, 15(2), 99–104.

Somadi, S., Priambodo, B. S., & Okarini, P. R. (2020). Evaluasi Kerusakan Barang Dalam Proses Pengiriman Dengan Menggunakan Metode Seven Tools. Jurnal INTECH Teknik Industri Universitas Serang Raya, 6(1), 1–11.

Sumarna, D. L., & Kemala, E. R. (2015). Analisis Salah Salur Kiriman Surat Kilat Khusus Dengan

Downloads

Published

2021-05-30